-->

Cara Menyimpan Video Youtube ke Galeri HP Dengan Mudah

Diembae.com - Youtube merupakan sebuah tempat yang paling mudah untuk mencari video di mulai video tutorial, musik, hiburan dan lain lain. Terkadang kita sering menemukan video yang sangat bagus dan bermanfaat di YouTube untuk kita jadikan setatus di WhatsApp, Facebook maupun berbagi video kepada orang lain, tetapi sebelum itu anda harus mendownload video tersebut dari YouTube.

Sebenarnya banyak sekali cara menyimpan video di YouTube ke galeri. Namun diartikel ini diembae.com akan memberikan cara yang sering di pakai oleh diembae.com.

Cara Menyimpan Video di YouTube ke Galeri HP Dengan Mudah

1. Cari video yang kamu inginkan di YouTube.

2. Jika video yang anda inginkan sudah ada, selanjutnya klik tanda ikon titik tiga yang berada pada masing-masing videonya.

3. Setelah itu, anda pilih opsi share dan kemudian pilih metode copy link.

4. Jika tautan sudah tersalin, lalu anda buka Google chrome.

5. Pada kolom URL Google chrome, anda ketik en.savefrom.net lalu tekan enter

6. Jika sudah, pastekan tautan ke kolom Enter the URL

7.  Setelah video sudah muncul, klik pada opsi Tombol Download untuk mengatur format video yang diinginkan.

8. Klik format yang diinginkan, dan secara otomatis browser akan mengunduh video tersebut.

Itulah cara menyimpan video di YouTube ke galeri HP dengan Mudah. Selamat mencoba. Semoga bermanfaat.

Iklan Tengah Artikel 2